Ketika tiba musim hujan dan angin kecang tiba sejumlah pantai di Selatan Bali diterjang abrasi.
Peristiwa alam ini berdampak Bali dan mendapat sampah kiriman dari berbagai pelosok di tanah air.
Terjangan abrasi memporak porandakan sejumlah pantai di Kuta, Legian, Seminyak, Nusa Dua dan Pantai Sanur.
Selain terjangan abrasi, pantai di Bali Selatan juga muncul sampah kiriman yang berserakan di bibir pantai.
Sampah organik, sampah plastik bahkan bangkai hewan dan batang pohon besar pun terdampar bibir pantai di Bali Selatan khususnya di Pantai Kuta dan Legian, Nusa Dua.
Dulu Pantai di Nusa Dua tak pernah diterjang abrasi.
Namun di tahun 2022 abrasi menerjang Pantai Selagan Nusa Dua berada di sekitar lokasi tempat pertemuan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G-20. (*)